Ramai-Ramai Buat Batik Shibori

Ponorogo, (10/11/2023). Seni batik adalah warisan budaya yang memukau dan telah menjadi bagian penting dari sejarah Indonesia. Selain batik menjadi warisan budaya kita, batik juga mempunyai nilai jual yang tinggi. Untuk itu siswa-siswi kelas XI MAN 2 PONOROGO mengangkat tema membuat batik dalam proyek P5 ini. Hal ini bertujuan untuk lebih mengenal arti dari budaya…

Read More

Peringati Hari Pahlawan 2023, PKS MAN 2 Ponorogo Berkolaborasi dengan Satlantas Polres Ponorogo

Ponorogo,10/11/23. Perjuangan para pahlawan bangsa Indonesia dalam memerdekakan negara, tidaklah mudah. Salah satunya, terjadinya pertempuran besar di Surabaya antara pasukan Indonesia dengan pasukan Inggris. Pertempuran itu terjadi pada 10 November 1945, sehingga pada setiap tanggal 10 November ditetapkan dan diperingati sebagai Hari Pahlawan.             Dalam rangka memperingati hari pahlawan di tahun ini, PKS MAN 2…

Read More

MAN 2 Ponorogo Ikut Serta dalam MemeriahkanHAB Kemenag ke-78

Ponorogo, 8/11/23. Dalam rangka Hari Amal Bakti (HAB) Kementerian Agama ke-78, Kantor Kementerian Agama Kabupaten Ponorogo mengadakan beberapa pertandingan olahraga, diantaranya lomba tenis meja, tenis lapangan, bulu tangkis dan bola voli spon (putri). Pelaksanaan pertandingan dimulai pada tanggal 27 Oktober 2023 sampai dengan 8 November 2023,  bertempat di beberapa madrasah di Ponorogo. Kegiatan tersebut diikuti…

Read More

Sholat Gaib dan Do’a Bersama untuk Saudara Muslim Di Palestina

Ponorogo, 6/11/2023. Konflik peperangan antara Palestina dan Israel sudah memakan korban yang banyak. Korban terdiri dari orang tua, dewasa, remaja, bahkan bayi pun telah meninggal dunia dalam keadaan syahid. Seluruh civitas MAN 2 Ponorogo menyelenggarakan sholat gaib dan do’a bersama untuk para syuhada’ yang telah gugur dalam perjuangan mereka di Palestina.             Kegiatan ini dilaksanakan…

Read More
Siswi MAN 2 Ponorogo Peroleh Juara 2 dalam Atletik Cabang Lempar Cakram Daerah Jawa Timur 2023

Siswi MAN 2 Ponorogo Peroleh Juara 2 dalam Atletik Cabang Lempar Cakram Daerah Jawa Timur 2023

Ponorogo, 6 November 2023 – Siswi MAN 2 Ponorogo, Azhra Anindhita Putri Herlambang (kelas XI 7), berhasil mengukir prestasi gemilang dalam Kejuaraan Daerah Atletik Jawa Timur 2023 U-18. Dalam event yang diadakan  PASI di Banyuwangi, Azhra meraih posisi juara kedua dalam bidang Lempar Cakram. Kejuaraan Daerah Atletik Jawa Timur 2023 U-18 merupakan ajang bergengsi bagi…

Read More
MAN 2 Ponorogo Serentak Minum Tablet Tambah Darah

MAN 2 Ponorogo Serentak Minum Tablet Tambah Darah

Ponorogo (31/10/23). Dalam rangka penurunan angka stunting sejak dini dengan sasaran remaja putri di Kabupaten Ponorogo, Dinas Kesehatan Kabupaten Ponorogo menyelenggarakan kegiatan pelaksanaan serentak minum TTD (Tablet Tambah Darah) di lembaga atau sekolah se-Ponorogo. MAN 2 Ponorogo ikut memeriahkan kegiatan tersebut. Kegiatan itu dilaksanakan mulai pukul 07.00 sampai pukul 09.00 , yang diikuti oleh para…

Read More
Peringatan Hari Sumpah Pemuda yang Menginspirasi

Peringatan Hari Sumpah Pemuda yang Menginspirasi

Ponorogo (30/10/23). Hari Sumpah Pemuda merupakan momen bersejarah yang selalu dinanti-nantikan kalangan pemuda Indonesia. Tahun ini, peringatan tersebut menjadi lebih istimewa dengan sentuhan budaya dan gebyar prestasi yang memukau. Upacara peringatan Hari Sumpah Pemuda di MAN 2 Ponorogo pada  tanggal 30 Oktober 2023  menggabungkan keindahan batik, pesona fashion show baju adat, dan momen penghargaan yang…

Read More
Inovasi Dawet Jabung Raih Juara Esay di Madura

Inovasi Dawet Jabung Raih Juara Esay di Madura

Ponorogo (25/9). Siswa MAN 2 PONOROGO Rianti Sinta  Dwi Artika (XI-6) dan Nadya Ayu Salsabila (XI-8) telah meraih juara harapan 2 dalam lomba Essay 2023 dengan judul “DangoDaw : Inovasi Dawet Jabung Ponorogo Sebagai Upaya Modernisasi Tradisi Kuliner Lokal” dalam event Dormitory Competition IX Universitas Trunojoyo Madura. Kompetisi ini diselenggarakan Oleh Universitas Trunojoyo Madura pada…

Read More