Informasi PPDB MAN 2 Ponorogo Tahun Ajaran 2025-2026 PETUNJUK TEKNIS PPDB MAN 2 PONOROGO TAHUN PELAJARAN 2025/2026 1. Selayang Pandang MAN 2 Ponorogo merupakan salah satu madrasah aliyah negeri di Kabupaten Ponorogo yang berkualitas. Dengan visi The World Madrasah (terwujudnya madrasah mendunia dengan mencetak peserta didik yang religius, unggul, berbudaya, dan berintegritas), MAN 2 Ponorogo…