Gelar Gebyar Prestasi, MAN 2 Ponorogo Juara Umum PORSENI MA

Ponorogo (31/7/2023) – Kepala Kementerian Agama Kabupaten Ponorogo, Dr. Moh. Nurul Huda, M.Pd., memberikan apresiasi atas prestasi yang telah diraih oleh siswa siswi MAN 2 Ponorogo dalam Upacara Gebyar Prestasi yang diselenggarakan di depan Gedung GOR MAN 2 Ponorogo. Bapak Dr.Moh.Nurul Huda, M.Pd mengungkapkan bahwa gelaran ini adalah upaya menyiapkan generasi yang akan menjadikan kaum…

Read More