Ponorogo (15/02/2025) Rizka Ferdiana Putri (XI-5) berhasil meraih prestasi gemilang dengan membawa pulang medali emas dan menempati posisi 3 dalam Olimpiade Geografi Nasional yang diselenggarakan Superstar Science Olympiad (SSO) 2025. Keberhasilan ini diraih berkat kedisiplinan dan ketekunan dalam belajar, baik secara mandiri maupun melalui berbagai platform pembelajaran daring. Meskipun persiapan lomba dilakukan dalam waktu singkat,…
Read MorePonorogo (25/02/2025) – MAN 2 Ponorogo mengadakan kolaborasi pada Proyek Penguatan Profil Pelajar Pancasila Rahmatan lil Alamin (P5RA) dan program edukasi Kawasan Tanpa Asap Rokok (KTR) dengan Dinas Kesehatan Kabupaten Ponorogo. Dengan mengangkat tema “Sekolah Sehat, tanpa Asap Rokok” yang bertempat di GOR MAN 2 Ponorogo, kegiatan ini melibatkan seluruh siswa kelas X didampingi guru…
Read MorePengumuman Hasil Seleksi PPDB MAN 2 Ponorogo Tahun Pelajaran 2025-2026 (Jalur Penelusuran Minat, Bakat, dan Prestasi) Group Pendaftar Diterima pada P9PDB 2526 Gelombang 1
Read MorePonorogo (23/02/25). Perjuangan tidak akan mengkhianati hasil. Hal ini dibuktikan oleh M. Bisma Bani Oktabian, seorang atlet muda berbakat, siswa kelas X-3 MAN 2 Ponorogo. Ia sukses mengukir prestasi dalam Martial Arts Championship 2025 di GOR Kota Madiun. Berkat kerja keras dan semangat pantang menyerah, ia berhasil meraih medali juara 3 di ajang bergengsi ini.…
Read MorePENGUMUMANTes IQ mulai06.30 -07.00 registrasi07.00 s.d. 12.00 ( Tes IQ ).Karena mengikuti Standar Lisensi Universitas Negeri Malangmohon Seluruh peserta Siap sesuai dengan Jadwal, tidak diperkenankan terlambat Download INFORMASI SUSULAN TES IQ
Read MorePonorogo (20/02/2025) – MAN 2 sukses menyelenggarakan Proyek Penguatan Profil Pelajar Pancasila -Rahmatan lil Alamin (P5RA) dengan tema Teknologi dan Rekayasa untuk NKRI dan subtema Teknik Pengolahan Pangan dalam proyek bertajuk “Tempe dan Tape”. Tujuan utama proyek ini adalah untuk mengenalkan siswa pada proses fermentasi sebagai salah satu teknik pengolahan pangan yang telah lama menjadi…
Read MoreBagi yang belum Tes Tahfidz bisa mengikuti susulan berikut Informasinya Download Informasi Susulan Tes Tahfidz Informasi Susulan Wawancara Bagi pendaftar yang terdaftar untuk Tes Wawancara dan belum mengikuti pada jadwal yang telah ditetapkan, bisa mengikuti Susulan Tes Wawancara setelah tes IQ. Adapun tempat tes wawancara:
Read MorePonorogo (15 Februari 2025). Prestasi membanggakan diraih oleh Nimas Ayu Isnainia Maharani, siswi kelas XI-7 MAN 2 Ponorogo dalam ajang Kejuaraan Nasional Ju-Jitsu Kajati Jatim Cup 2025. Pada even yang diselenggarakan di GOR Pacitan ini Nimas berhasil meraih juara 3 dalam kategori pertandingan Newaza System kelas-48 Kg. Kejuaraan yang diikuti oleh atlet-atlet terbaik dari berbagai…
Read MoreDownload Informasi Susulan Tes Potensi Akademik (TPA)
Read More


