Ponorogo – Sabtu, 3 April 2021 Pramuka Man 2 Ponorogo melakukan Bakti Ramadhan yang diadakan oleh Kwarcab Ponorogo. Yang diikuti oleh seluruh pramuka penegak SMA/SMK/MA/Perti se-Ponorogo, tentunya dengan mematuhi protokol kesehatan. Kegiatan ini merupakan ajang yang diadakan Kwarcab Ponorogo untuk menyambut datangnya bulan suci ramadhan tahun 2021. Bakti Ramadhan yang dilakukan oleh Pramuka MAN 2…
Read MorePada Senin, 15 Maret 2021 bertempat di MAN 2 PONOROGO, panitia dari pramuka MAN 2 PONOROGO mengadakan lomba Pramuka Pramanda’s Scout Competition ke-XI Se-JawaTimur. Yang Mengambil Tema “LEGENDARY“ Leader of Gleeful, Intelligent, Skilled and Integrity. Hari yang mengesankan bagi penggalang se-Jawa Timur, Maraknya Covid-19 di Indonesia tidak menjadi penghalang untuk menunjukkan jiwa kepramukaan, terutama mereka…
Read MoreMAN 2 Ponorogo Menyabet Piala LPP IV IAIN Ponorogo | Rabu, 17/2, MAN 2 Ponorogo lagi – lagi menorehkan prestasinya dalam ajang Lomba Pramuka Penegak IV Tahun 2021 di IAIN Ponorogo. Delegasi yang dikirimkan pada lomba tersebut membawa pulang 6 piala kejuaraan. Alhamdulillah, dari 16 orang delegasi MAN 2 Ponorogo yang terdiri dari 8 putra…
Read MoreHasil Technical Meeting PSC XI Tahun 2021 Pramanda’s Scout Competition, adalah event tahunan Pramuka MAN 2 Ponorogo yaitu Lomba Pramuka Tingkat Penggalang, se Jawa Timur.
Read MoreSurat Orisinalitas Photography PSC XI tahun 2021 Pramanda’s Scout Competition, adalah event tahunan Pramuka MAN 2 Ponorogo yaitu Lomba Pramuka Tingkat Penggalang, se Jawa Timur.
Read MorePertolongan Pertama Gawat Darurat Materi PPGD 2009 untuk PSC XI 2021 Apa yang bisa dilakukan masyarakat umum non-medis seperti kita saat terjadi kasus gawat darurat medis? Berikut adalah hal-hal dasar yang perlu Anda ketahui tentang Pertolongan Pertama Gawat Darurat (PPGD). Apa itu PPGD?Pertolongan Pertama pada Gawat Darurat (PPGD) adalah rangkaian usaha-usaha pertama yang dapat dilakukan…
Read MoreGerakan Pramuka sebagai gerakan pendidikan luar sekolah yang menyasar pada terbentuknya generasi muda yang dapat dijadikan kader-kader penerus bangsa yang juga memiliki watak dan kepribadian luhur, kuat keyakinan agamanya, cerdas, terampil, dan kuat fisiknya. Untuk mencapai tujuan tersebut, Gerakan Pramuka mengadakan kegiatan yang dapat dipertanggungjawabkan dan bernilai pendidikan bagi generasi muda sebagai modal mempertahankan persatuan…
Read MoreI. MEKANISME PENDAFTARAN Cara Pendaftaran Pendaftar melalui Whatsapp dengan format PSC_NAMA PANGKALAN_JUMLAH REGU PA/PIdengan disertai bukti pembayaran kirim ke 081289631671 Kemudian melengkapi persyaratan dengan mengupload di link Google Form yang telah di berikan melalui Whatsapp. Cara pembayaran a. Calon peserta dapat membayarkan biaya administrasi kegiatan paling lambat tanggal 13 Februari 2021. b. Pembayaran biaya administrasi…
Read MorePenerimaan Tamu Ambalan 2020/2021 Wahana Menyiapkan Pemimpin ERA 5.0 | Ponorogo,14 November 2020 – Penerimaan Tamu Ambalan (PTA) telah menjadi agenda tahunan di MAN 2 Ponorogo. Biasanya PTA dilakukan melalui perkemahan dan upacara, namun tahun ini hanya dengan upacara saja. Tak seperti sebelumnya, kegiatan Penerimaan Tamu Ambalan (PTA) 2020/2021 ini hanya diikuti 45 peserta yang…
Read More


